DaerahOKU RAYA

Bupati Oku Timur Menyerahkan Bantuan Dari Gubernur Herman Deru

193
×

Bupati Oku Timur Menyerahkan Bantuan Dari Gubernur Herman Deru

Sebarkan artikel ini

OKU TIMUR, kabareditornews.id – Bupati OKU Timur Ir. H. Lanosin mewakili menyerahkan bantuan dari Gubernur Herman Deru berupa uang tunai kepada ponpes Bahrul Ulum,dalam acara  Tasyakuran Tafsir Jalalain dan Reuni Akbar Alumni Ponpes “Sabullusalam” Sriwangi di Ponpes Bahrul Ulum Desa Kurungan nyawa 1, Rabu (11/1/2023).

Turut hadir dalam kegiatan tersebut Kepala Dinas PMD H. Rusman, S.E. M.M., Kasat Pol-PP Drs. Vikron, M.M. dan Kepala Dinas Pertanian Drs. Sepala Hamdani, M.M. Ponpes (Pondok Pesantren) Bahrul Ulum berdiri tahun 1995 dan didirikan oleh K.H Abdul Mansur, Ponpes ini selain mendalami ilmu agama juga ada SMK Negeri 1 Buay Madang, Kepala Yayasan Bahrul Ulum K.H. Abdul Abror dan sekarang santri yang modok berjumlah 90 santri.

Bupati Oku Timur mengatakan dalam tasyakuran ini saya merasa bangga karena saya termasuk warga kehormatan Banyuwangi.

“Saya mewakili Gubernur Herman Deru  memberikan bantuan dana sebesar 10 juta, dan dalam kesempatan ini juga saya menambahkan bantuan dana sebesar 5 juta, semoga dapat bermanfaat untuk ponpes Bahrul Ulum,”tutupnya.(*/Ken).

Bupati Oku Timur Menyerahkan Bantuan Dari Gubernur Herman Deru

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Daerah

TANGGAMUS.kabareditor.id – Pemerintah Kabupaten Tanggamus Menggelar Upacara Bendera dalam Rangka Memperingati Hari Palang Merah Indonesia (PMI), Hari Pamong Praja, Hari Olahraga Nasional dan Hari Perhubungan Nasional dilingkungan Pemerintah Kabupaten Tanggamus…

Maaf...!!!